Media Pemilu Disabilitas belum Optimal

Jakarta, Kartunet.com – Perkembangan teknologi informasi dan media massa masih belum dioptimalkan untuk sosialisasi pemilu kepada penyandang disabilitas. Berbagai media yang digunakan seperti selembaran, televisi, radio, atau internet, belum seluruhnya aksesibel. Hal tersebut menunjukkan bahwa pihak penyelenggara atau peserta belum terlalu peka dengan kebutuhan yang beragam dari masyarakat.   Persoalan tersebut ikut dikeluhkan oleh Irawan… Lanjutkan membaca Media Pemilu Disabilitas belum Optimal

Sistem Coblos lebih Aksesibel

Jakarta, Kartunet.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) mengevaluasi system contreng pada Pemilu sebelumnya, dan akan mengembalikan pada system coblos. Komitmen tersebut disampaikan oleh Ketua KPU Husni Kamil Manik (21-11). Hal tersebut didasarkan pada fakta di Pemilu 2009 dimana jumlah suara tak sah naik menjadi 2 sampai 3 persen.   Setali tiga uang, system contreng atau… Lanjutkan membaca Sistem Coblos lebih Aksesibel

Pilkada DKI Belum Cermin Pemilu Akses

Jakarta, Kartunet.com – Sebagai ibukota negara, DKI Jakarta seyogyanya menjadi percontohan bagi daerah-daerah lain, termasuk dalam penyelenggaraan Pilkada. Namun, dari perhelatan Pilkada DKI Jakarta beberapa waktu lalu, masih ditemui beberapa kekurangan, khususnya dalam akses bagi penyandang disabilitas.   Seperti dilaporkan oleh Koordinator Tim Advokasi General Election Network for Disability Access (AGENDA), Mochammad Afifuddin, KPU dinilai… Lanjutkan membaca Pilkada DKI Belum Cermin Pemilu Akses

Kerahasiaan Pemilih Disabilitas Tak Terjamin

Jakarta, Kartunet.com – Hak untuk memilih dan dipilih dalam Pemilihan Umum (Pemilu) baik pusat atau daerah jadi milik seluruh warga negara, termasuk para penyandang disabilitas. Prinsip Langsung, umum, bebas, dan rahasia (Luber) serta jujur dan adil (jurdil) mutlak harus juga mereka rasakan. Namun, pada beberapa kasus, prinsip rahasia ketika memilih tak didapatkan.   Irfan (27),… Lanjutkan membaca Kerahasiaan Pemilih Disabilitas Tak Terjamin

Pilkada Belum Akses Disabilitas

Jakarta, Kartunet.com – Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pilkada) di lima wilayah masih belum dapat diakses sempurna oleh penyandang disabilitas. Wilayah-wilayah tersebut yaitu Yogyakarta, Kabupaten Mamuju Sulawesi Barat, DKI Jakarta, Kabupaten Bangka Selatan, dan Tangerang. Penilaian ini dibuat dari hasil pengamatan General Election Network for Disability Access (AGENDA) yang dikutip oleh Gatra News (18-12).   Menurut… Lanjutkan membaca Pilkada Belum Akses Disabilitas

Pentingnya Pendidikan bagi Anak Berbakat

Jakarta, Kartunet.com – Dalam presentase, jumlah anak berbakat memang tidak lebih dari 1 % dari jumlah seluruh rakyat negeri ini. Sehingga, banyak pihak yang menganggap akan rugi sekali untuk memberi bimbingan secara khusus untuk mencapai tujuan pendidikan khusus untuk anak berbakat tersebut. Tetapi, jika melihat jumlah konkritnya, jumlah anak berbakat sebenarnya cukup banyak untuk diperhitungkan… Lanjutkan membaca Pentingnya Pendidikan bagi Anak Berbakat

Perempuan Disabilitas, kekerasan, dan diskriminasi

Jakarta, Kartunet.com – Diskriminasi terhadap penyandang disabilitas masih menjadi pembahasan penting di kalangan para penggiat sosial disabilitas di Indonesia. Terlebih, bagi perempuan disabilitas, diskriminasi yang dialami menjadi berlipat ganda. Artinya, kekerasan yang terjadi bukan hanya karena kondisi disabilitas mereka, tetapi juga identitas mereka sebagai perempuan. Mengingat banyaknya kasus kekerasan yang menimpa perempuan disabilitas, maka Komnas… Lanjutkan membaca Perempuan Disabilitas, kekerasan, dan diskriminasi

Siswa Tunanetra Cenderung Pilih Sekolah Umum

Ketika seorang siswa  tunanetra  yang mengikuti pendidikan integrasi/inklusi  ditanya: ”Kenapa kamu bersekolah di sekolah umum?”  Jawabannya adalah   ”Saya ingin cari pengalaman”, atau ”saya ingin banyak teman. Saya ingin banyak bergaul dengan anak-anak awas (berpengelihatan) Alasan-alasan tersebut tidak salah. Memang  seorang tunanetra  perlu meluaskan pengalaman dan bergaul seluas-luasnya dengan orang awas, karena toh pada akhirnya   mau… Lanjutkan membaca Siswa Tunanetra Cenderung Pilih Sekolah Umum

Tunanetra dan kegiatan literasi

Literasi adalah kegiatan baca tulis.  Baca tulis adalah proses menuju sebuah pencerahan dan membangun peradaban umat manusia di muka bumi ini. Membaca dapat memperluas paradigma pribadi, dan menulis dapat memperluas paradigma masyarakat. Aplikasi nyata dunia baca tulis yaitu melalui buku, dan buku adalah jendela ilmu bagi manusia.   Sejak dahulu, tunanetra telah melakukan usaha-usaha untuk… Lanjutkan membaca Tunanetra dan kegiatan literasi

Pemimpin Jakarta Peduli Disabilitas?

Jakarta – Hingar bingar Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pemilu Kada) DKI Jakarta kini memasuki masa tenang. Pemilih diberi waktu untuk mempertimbangkan pilihannya yang akan jatuh pada tanggal 11 Juli nanti. Berbagai program dan janji dilontarkan oleh para pasangan cagub/cawagub. Dari mulai janji-janji yang rasional, hingga banyak hal yang memabukkan dan terkesan “tak masuk akal”. Namun… Lanjutkan membaca Pemimpin Jakarta Peduli Disabilitas?