Mangrove, Es Teh, dan Rasa

Sampah yang tidak baik terkelola, deru pasir memedihkan mata, terhempas angin musim kemarau yang kian memanas tiap harinya. Udara terasa kering, menimbulkan ketidaknyamanan bagi tenggorokan dan kulit. Lebih-lebih bagi yang bertempat tinggal di dataran rendah dan pesisir pantai laut selatan sepertiku. Sebagai putra salah satu pedagang cinderamata sebetulnya tiap tahun telah terbiasa mengalami hal ini.… Lanjutkan membaca Mangrove, Es Teh, dan Rasa

Cinta Tak Mengenal Kasta

NB: Kali ini gue pengen nulis dengan gaya super nyantai aja deh, lagi males pake bahasa formal, hohoho 😀   Btw ini tulisan judulnya udah kaya lagu tahun 90an gitu ya? Tapi emang iya sih, inspirasinya emang dari lagu itu. Lagunya Poppy Mercury (buat yang nggak tau lagunya coba cari di Youtube atau 4shared deh).… Lanjutkan membaca Cinta Tak Mengenal Kasta

Diterbitkan
Dikategorikan dalam OPINI Ditandai

Membentuk diri menjadi wanita penuh pesona

Depok, 18:31 WIB Selamat sore menjelang malam, Hello wanita! Siapa sih yang tiada mau menjadi sosok yang penuh pesona? Berikut saya rangkumkan berdasarkan buku yang dibaca dan teringat barusan. Mari kita belajar bersama. Wanita itu harus bisa untuk 1. Menjadi seorang pemenang Apakah anda adalah penghobi olah raga? Psikologi olahraga mengatakan kepada kita bahwa kemenangan… Lanjutkan membaca Membentuk diri menjadi wanita penuh pesona

Makna cinta pada pasangan tunanetra dari Perspektif Psikologi

1. Perumusan masalah Soemantri (2006), tuna netra (tunet) adalah individu yang indera penglihatannya (kedua-duanya) tidak berfungsi sebagai saluran penerima informasi dalam kegiatan sehari-hari seperti halnya orang awam. Greegor (dalam Fauzana, 2010), seorang tuna netra berkata “Sejauh saya mengingat, saya menyadari akana adanya dua ‘saya’ pada diriku, tampilan luar yang dapat dilihat oleh seluruh dunia, dan… Lanjutkan membaca Makna cinta pada pasangan tunanetra dari Perspektif Psikologi

Logika dan Cinta

Dalam tulisan kali ini penulis ingin berbagi sedikit pengetahuan yang penulis dapatkan dari beberapa mata kuliah filsafat yang penulis ambil di kampus. Sebenarnya penulis tidak mengambil jurusan filsafat, namun penulis memiliki ketertarikan yang cukup besar dengan dunia filsafat sehingga penulis mengambil beberapa mata kuliah pilihan dari jurusan filsafat. Salah satu poin penting dari ilmu filsafat… Lanjutkan membaca Logika dan Cinta

Punya Pasangan Tunanetra, Kenapa Tidak?

Di negara-negara berkembang termasuk Indonesia, pada umumnya kaum tunanetra dianggap sebagai kaum kelas bawah yang biasanya hanya menyusahkan orang banyak. Anggapan tentang profesi kaum tunanetra pun tidak jauh-jauh dari pengamen, pengemis, atau paling tinggi sebagai tukang pijat. Padahal, jika kita membuka mata, di luar sana banyak tunanetra yang menjadi orang sukses. Kita bisa lihat Stevie… Lanjutkan membaca Punya Pasangan Tunanetra, Kenapa Tidak?

‘EPILOG’ JIKA RASA BERKATA

Lekat, dipandangnya lekat-lekat sosok di hadapannya. Cantik?? Begitukah yang ia pikirkan?? Manis?? Begitukah yang ia pikirkan?? Entahlah…tak ada yang dapat dibaca dari ekspresi gadis berpita merah jambu itu. Lalu apa yang ia cari dari sosok di hadapannya?? Ah, mungkin ia sedang berkomunikasi dari hattke hati dengan sosok di hadapannya. Betulkah??   Patah!! Tatapan gadis itu… Lanjutkan membaca ‘EPILOG’ JIKA RASA BERKATA

CINTA DIANTARA SESAMA TUNANETRA, HARUS DISIKAPI BAGAIMANA?

Kemarin, ketika aku baru dipersunting Glaukoma dengan mas kawin sebuah ketunanetraan, aku merasa diriku kerdil dan tak berguna. Mau jadi apa, sama sekali tak punya gambaran. Mau melakukan apa, juga sama saja, tak ada gambaran. Lebih-lebih bila ingin bicara soal cinta-cintaan. “Mana ada cowok yang mau sama aku si Tunanetra ini!”, begitu komentarku ketika bayangan… Lanjutkan membaca CINTA DIANTARA SESAMA TUNANETRA, HARUS DISIKAPI BAGAIMANA?

Membangun Kualitas Diri dengan Cinta

Jakarta, Kartunet – CINTA merupakan sebuah kata yang rumit. Jutaan frasa dirangkai untuk mendeskripsikannya. Jutaan lagu dilantunkan untuk mengungkapkan maknanya. Namun semua itu masih belum cukup untuk menjelaskan makna cinta sesungguhnya.   Manusia hadir di dunia ini karena cinta, dan karena cinta pula manusia dapat bertahan hidup. Setiap perbuatan baik dilakukan atas dasar cinta, dan… Lanjutkan membaca Membangun Kualitas Diri dengan Cinta