Dodongkal dan Serabi, Kudapan Pagi Warisan Leluhur

Pagi ini hujan turun. Semula rintik-rintik, namun kemudian menjadi lebih lebat. Bersamaan dengan itu, angin berhembus masuk, mengirimkan udara dingin yang membuatku bergegas menutup jendela. Tanpa terhindarkan lagi perutku pun berkeruyuk. Memang, di udara dingin begini aku cepat sekali merasa lapar, ditambah fakta bahwa aku memang belum sarapan. Khayalanku pun melambung. Dalam suasana hujan begini,… Lanjutkan membaca Dodongkal dan Serabi, Kudapan Pagi Warisan Leluhur

Tape Singkong, Makanan Sederhana Yang Kian Populer

Tape singkong adalah makanan yang sudah tidak asing lagi bagi sebagian besar masyarakat Indonesia. Khususnya bagi kita yang tinggal di daerah Jawa Barat. Masyarakat Sunda sejak dahulu telah akrab dengan makanan yang terbuat dari singkong yang difermentasi ini.  Proses fermentasi ini dibantu oleh ragi yang merupakan campuran dari berbagai jenis mikroorganisme, terutama fungi. (kapang dan… Lanjutkan membaca Tape Singkong, Makanan Sederhana Yang Kian Populer

Diterbitkan
Dikategorikan dalam RAGAM Ditandai

Resep Pembaca: Mango Oreo Milkshake

Jakarta, Kartunet.com – Nikmati segarnya buah mangga yang berpadu dengan lembutnya es krim dan campuran biskuit Oreo mampu menyegarkan waktu bersantai. Berikkut bahan yang diperlukan dan cara membuatnya. Bahan-Bahan: 1. 10 keping biskuit Oreo yang sudah dibersihkan lapisan krim vanillanya. 2. 8 sendok makan atau 5 skup es krim citarasa vanilla. 3. 1 buah mangga… Lanjutkan membaca Resep Pembaca: Mango Oreo Milkshake

Bersantap dan Nostalgia di Rumah Nenek

Jakarta, kartunet.com – Selain rasa pada sebuah sajian hidangan, atmosfir atau suasana tempat juga mampu menambah selera makan pada sebagian orang. Kami akan mengajak Anda untuk menikmati hidangan lezat sekaligus bernostalgia ke rumah Nenek. Suasana yang hangat di tengah sebuah bangunan kuno nan asri dengan puluhan benda antik adalah sebuah visualisasi menarik yang ditawarkan pada… Lanjutkan membaca Bersantap dan Nostalgia di Rumah Nenek

Diterbitkan
Dikategorikan dalam RAGAM Ditandai

Wisata Kuliner, Pilihan Tepat Bersantap

Jakarta, Kartunet.com – Nikmatnya berwisata kuliner bersama sahabat dan keluarga. Berbagai pilihan rasa dan ragam harga yang ditawarkan menjadi beberapa alternatif Anda untuk memilih wisata kuliner yang lezat dan bisa dicoba untuk akhir pekan ini. Kami berikan beberapa pilihan tempat wisata kuliner untuk Anda.   Tahu Pong Hayam Wuruk Tahukah Anda tahu pong adalah sebuah… Lanjutkan membaca Wisata Kuliner, Pilihan Tepat Bersantap

Diterbitkan
Dikategorikan dalam RAGAM Ditandai

Menikmati Iga Sapi penyet

Jakarta, Kartunet.com – Iga sapi penyet merupakan menu andalan yang paling digemari oleh para pengunjung warung teko yang beberapa gerainya sudah tersebar di segala penjuru Jakarta. Iga sapi yang bertekstur lembut dan empuk tersebut merupakan hasil racikan sang pemilik dengan resep warisan. Diolah dengan bumbu rempah sehingg iga sapi ini bercitarasa gurih dan harum menggugah… Lanjutkan membaca Menikmati Iga Sapi penyet

Diterbitkan
Dikategorikan dalam RAGAM Ditandai

Berkenalan dengan Espresso

Jakarta, Kartunet.com – Gaya hidup modern dewasa ini membuat beberapa kedai kopi impor kian menjamur di beberapa tempat keramaian. Bukan hanya sajian menu ringan yang nikmat, tetapi suasana yang hangat dan nyaman membuat beberapa orang betah berlama-lama menghabiskan waktu di gerai kedai kopi yang terdapat di pusat keramaian. Anda pasti suka menikmati sajian kopi yang… Lanjutkan membaca Berkenalan dengan Espresso

Diterbitkan
Dikategorikan dalam RAGAM Ditandai

Resep Pembaca: Spaghetti Daging Asap Pedas

Jakarta, Kartunet.com – Jika Anda tak memiliki banyak waktu untuk bersantap ataupun menyiapkan makanan hidangan untuk keluarga, cobalah resep berikut yang dijamin lezat, cepat dan super pedas menggugah selera. Bahan-Bahan: 1. 250 gram spaghetti 2. 2 sendok makan minyak zaitun 3. 1 siung bawang putih dimemarkan 4. 50 gram bawang putih diiris tipis 5. 100… Lanjutkan membaca Resep Pembaca: Spaghetti Daging Asap Pedas

Sajian Bumbu Desa Yang Selalu Menggugah Selera

Jakarta, Kartunet.com – Tak ada yang lebih mengasyikan daripada bersantai menikmati sajian wisata kuliner bersama kerabat dan teman terdekat. Kali ini Kami akan mengajak Anda menikmati sajian lezat hidangan di restoran yang sudah dikenal banyak orang yaitu Bumbu Desa. Simak yuk menu apa saja dan semua hal yang Anda harus ketahui tentang restoran unik ini.… Lanjutkan membaca Sajian Bumbu Desa Yang Selalu Menggugah Selera

Diterbitkan
Dikategorikan dalam RAGAM Ditandai

Bersantap Ala Pedesaan di Sapu Lidi Resto

Jakarta, Kartunet.com – Bagaimana rasanya menyantap sajian hidangan lezat mengguggah selera di tengah hamparan sawah di sebuah gubuk? Kami akan mengajak Anda berwisata kuliner ke sebuah rumahh makan berkonsep unik yaitu Sapu Lidi. Anda akan menikmati ragam hidangan nikmat dengan suasana ala pedesaan di sebuah gubuk lengkap dengan atap jerami. Umumnya para pengunjung justru adalah… Lanjutkan membaca Bersantap Ala Pedesaan di Sapu Lidi Resto

Diterbitkan
Dikategorikan dalam RAGAM Ditandai