Namamu Tidak Masuk DPT Pilkada 2017? Ini Solusi dari KPU

Tangerang, Kartunet – Pilkada 2017 tinggal menghitung hari. Jika daerahmu termasuk 101 lokasi akan diselenggarakannya Pilkada pada 15 Februari, kamu harus memastikan jika namamu sudahm asuk dalam DPT atau daftar Pemilih Tetap. Namun jika namamu tidak masuk DPT, Komisi Pemilihan Umum (KPU) sudah menyiapkan solusinya berikut. Pertama, pastikan bahwa kamu sudah masuk Daftar Pemilih Tetap.… Lanjutkan membaca Namamu Tidak Masuk DPT Pilkada 2017? Ini Solusi dari KPU

Janji di Atas Ingkar

Bukan, ini bukan judul lagu ciptaan Yovie Widianto yang dinyanyikan oleh Audy. Ini juga bukan puisi galau tentang kisah cinta. Tapi kali ini saya ingin sedikit mengupas sebuah fenomena yang mungkin sedang marak-maraknya terjadi di berbagai daerah –mmumpung momennya cukup tepat-.   Dalam hitungan detik mendatang, kita akan dihadapkan dengan sebuah pesta hajatan besar yang… Lanjutkan membaca Janji di Atas Ingkar

Diterbitkan
Dikategorikan dalam OPINI Ditandai

PEMILU BERMODALKAN MI

Senyum kecilku terlontar dipagi kala aku hendak mengambil air putih de sebuah meja kecil. Sebungkus mi instan tergeletak dikat teko air minum yang kemudian tersentuh oleh tanganku. Lalu aku bergerak dari tempat air minum menuju ke sebua kursi besi. Tak sengaja tangan ini menemukan kembali mi instan yang kala itu sedang duduk manis dimotor. Aku… Lanjutkan membaca PEMILU BERMODALKAN MI

Menakar Kebebasan Politik Disabilitas

Jakarta – Puncak hiruk-pikuk Pilkada Jawa Barat sudah berlalu pada 24 Februari lalu. KPU pun sudah melansir hasil suara yang menetapkan pasangan nomor urut empat menang tipis di antara kandidat-kandidat lainnya. Sebuah kemenangan rakyat Jawa Barat yang diharapkan berasal dari pemilihan yang Langsung, Umum, Bebas, dan Rahasia. Namun apakah benar-benar “bebas”? Meski tak disadari oleh… Lanjutkan membaca Menakar Kebebasan Politik Disabilitas

Media Pemilu Disabilitas belum Optimal

Jakarta, Kartunet.com – Perkembangan teknologi informasi dan media massa masih belum dioptimalkan untuk sosialisasi pemilu kepada penyandang disabilitas. Berbagai media yang digunakan seperti selembaran, televisi, radio, atau internet, belum seluruhnya aksesibel. Hal tersebut menunjukkan bahwa pihak penyelenggara atau peserta belum terlalu peka dengan kebutuhan yang beragam dari masyarakat.   Persoalan tersebut ikut dikeluhkan oleh Irawan… Lanjutkan membaca Media Pemilu Disabilitas belum Optimal

Sistem Coblos lebih Aksesibel

Jakarta, Kartunet.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) mengevaluasi system contreng pada Pemilu sebelumnya, dan akan mengembalikan pada system coblos. Komitmen tersebut disampaikan oleh Ketua KPU Husni Kamil Manik (21-11). Hal tersebut didasarkan pada fakta di Pemilu 2009 dimana jumlah suara tak sah naik menjadi 2 sampai 3 persen.   Setali tiga uang, system contreng atau… Lanjutkan membaca Sistem Coblos lebih Aksesibel

KPU Akomodasi Pemilih Disabilitas

Jakarta, Kartunet.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) sebagai penyelenggara Pemilu berusaha mengakomodasi kebutuhan penyandang disabilitas lewat aturan yang dibuat. Melalui peraturan KPU No 35 tahun 2008 tentang Pedoman Teknis Pelaksanaan Pemungutan Dan Penghitungan Suara Di Tempat Pemungutan Suara Dalam Pemilihan Umum Anggota DPR,DPD,DPR Propinsi dan Kabupaten/Kota, sudah ada beberapa pasal yang secara rinci memberi akses… Lanjutkan membaca KPU Akomodasi Pemilih Disabilitas

Kerahasiaan Pemilih Disabilitas Tak Terjamin

Jakarta, Kartunet.com – Hak untuk memilih dan dipilih dalam Pemilihan Umum (Pemilu) baik pusat atau daerah jadi milik seluruh warga negara, termasuk para penyandang disabilitas. Prinsip Langsung, umum, bebas, dan rahasia (Luber) serta jujur dan adil (jurdil) mutlak harus juga mereka rasakan. Namun, pada beberapa kasus, prinsip rahasia ketika memilih tak didapatkan.   Irfan (27),… Lanjutkan membaca Kerahasiaan Pemilih Disabilitas Tak Terjamin

Pilkada Belum Akses Disabilitas

Jakarta, Kartunet.com – Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pilkada) di lima wilayah masih belum dapat diakses sempurna oleh penyandang disabilitas. Wilayah-wilayah tersebut yaitu Yogyakarta, Kabupaten Mamuju Sulawesi Barat, DKI Jakarta, Kabupaten Bangka Selatan, dan Tangerang. Penilaian ini dibuat dari hasil pengamatan General Election Network for Disability Access (AGENDA) yang dikutip oleh Gatra News (18-12).   Menurut… Lanjutkan membaca Pilkada Belum Akses Disabilitas