Tips aman melakukan curahan hati

Curahan hati perlu dilakukan, supaya emosi tidak disimpan sendiri. Namun, kita harus berhati-hati. Untuk itu, aku akan berikan sedikit tips aman untuk melakukan curahan hati (curhat). 1.Cari tipe-tipe yang cocok yakni pendengar, amanah untuk dijagai rahasia, pernah mengalami hal yang sama, bijaksana (http://www.blogkuaci.com/2014/05/tipe-tipe-orang-yang-cocok-dicurhatin.html#more),# 2.Selain itu kita harus memperhatikan bahasa dari yang dicurhatin.* 3.Bila ada penolakan… Lanjutkan membaca Tips aman melakukan curahan hati