Roji’in, Bertahan dari Terjangan Setu Gintung

Jakarta, Kartunet.com – Beberapa tahun terakhir, Indonesia kerap kali ditimpa musibah bencana alam. Banjir, gempa bumi, atau pun tanah longsor telah menelan banyak korban jiwa, maupun harta benda. Salah satu bencana terbesar yang sempat terjadi di negri kita adalah peristiwa jebolnya tanggul Gintung, Tangerang Selatan, Banten. Peristiwa tersebut terjadi pada bulan Maret 2009. Musibah memang… Lanjutkan membaca Roji’in, Bertahan dari Terjangan Setu Gintung

Linda, Sehembus Nafas Pasca Tsunami

Jakarta, Kartunet.com – Siapa yang tidak tahu bencana terbesar yang sempat melanda Aceh. Tujuh tahun sudah berlalu, namun tujuh tahun itu tak cukup mengobati trauma pasca kejadian dahsyat tersebut. Ribuan orang menjadi korban, kehilangan tempat tinggal, serta tak pernah lagi berjumpa dengan sanak keluarga. Siapa yang tidak lagi bernyawa, atau siapa yang masih dapat bernafas… Lanjutkan membaca Linda, Sehembus Nafas Pasca Tsunami

Aris, Tunanetra Kuasai Teknologi

Jakarta, Kartunet.com – Kartunet merupakan website yang didirikan secara mandiri oleh para tunanetra. Mendirikan sebuah website tentu membutuhkan keahlian di bidang teknologi dan pemrograman komputer. Semakin meningkatnya popularitas kartunet.com membuktikan bahwa tunanetra juga mampu bereksplorasi di bidang teknologi informasi dan komputerisasi. Aris Yohanes Elean adalah salah satu pendiri kartunet.com yang cukup kompeten di bidang IT.… Lanjutkan membaca Aris, Tunanetra Kuasai Teknologi

Iwa, Cetuskan Website Bersama Tunanetra

Jakarta, Kartunet.com – Menginjakkan kaki di tahun 2012, berarti bertambahlah satu tahun usia Kartunet Community Indonesia. Enam tahun sudah KARTUNET berkiprah di belantara internet sebagai sebuah website yang didirikan secara independen oleh kaum tunanetra. Sebuah perjalanan panjang telah dilalui hingga kartunet.com dapat bertahan hingga kini dengan terus melakukan perbaikan di setiap bagiannya. Perjalanan ini tidak… Lanjutkan membaca Iwa, Cetuskan Website Bersama Tunanetra

Yudhi, Nikmati Hidup sebagai Relawan

Jakarta, Kartunet.com – Keberadaan organisasi masyarakat penyandang disabilitas merupakan salah satu wadah yang memiliki peran penting bagi kemajuan penyandang disabilitas. Ormas semacam ini dapat tumbuh dan berkembang sudah tentu karena peran aktif para penyandang disabilitas yang mengharapkan perbaikan dalam berbagai bidang. Di samping itu, ormas penyandang disabilitas juga memerlukan berbagai macam kontribusi dari para staf,… Lanjutkan membaca Yudhi, Nikmati Hidup sebagai Relawan

Muhani, Seberkas Cahaya bagi Tunanetra

Jakarta, Kartunet.com – Di tengah kemajuan teknologi saat ini, telah banyak lahir alat-alat bantu yang menunjang kebutuhan tunanetra. Alat bantu berteknologi seperti screan reader (JAWS) misalnya, merupakan alat bantu yang akan membuat seorang tunanetra lebih mandiri dalam beraktivitas. Namun, semandiri apapun seorang tunanetra, mereka tetap akan membutuhkan bantuan orang lain yang berpenglihatan normal. Tunanetra biasanya… Lanjutkan membaca Muhani, Seberkas Cahaya bagi Tunanetra

Zulfikar, Tunanetra Penakluk Rubix

Jakarta, Kartunet.com – Ada sebuah permainan menarik yang unik. Melaui sebuah bentuk kubus dengan sembilan peace dan enam warna yang berbeda mampu membuat pemainnya pusing bila tidak tahu cara yang benar untuk memainkannya. Itulah “Kubus Rubik” 3x3x3. Mungkin sudah banyak orang yang familiar dengan benda ini karena keunikan dan sejuta tantangan yang ada di dalamnya.… Lanjutkan membaca Zulfikar, Tunanetra Penakluk Rubix

TA Band, Jaga Budaya Lewat Musik

Jakarta, Kartunet.com – Unik, mungkin itulah kesan yang akan ditangkap orang ketika mendengar nama band tunanetra satu ini. TA, alias “Tuntun Ane”, adalah band asal Jakarta yang berdiri sejak tanggal 5 Juni 2005. “Karena kami semua tunanetra, jadi kalau naik panggung harus dituntun. Makanya diberi nama tuntun ane,” ungkap Jaya sang vokalis. Dengan kata lain,… Lanjutkan membaca TA Band, Jaga Budaya Lewat Musik

Wawan, Tunanetra Mainkan Tongkat Sulap

Jakarta, Kartunet.com – Sulap adalah sebuah pertunjukan seni yang disertai dengan trik dalam memainkan alat. Hal inilah yang menjadikan sulap dapat membuat heran penontonnya akan rahasia dibalik penyajiannya. Indonesia memiliki banyak pesulap berbakat, sebut saja Deddy Corbuzier atau Uya Kuya. Mungkin belajar sulap terasa lebih mudah bagi mereka karena pancaindera yang mereka miliki befungsi dengan… Lanjutkan membaca Wawan, Tunanetra Mainkan Tongkat Sulap

Mudano, Band Tunanetra Bisa Berprestasi

Jakarta, Kartunet – Bicara tentang pencinta musik di kalangan tunanetra, mungkin Deni Mulyadi adalah salah satunya. Terlahir ke dunia 38 tahun yang lalu, rupanya membuat Deni cukup lama mengenal musik. Ketertarikannya belajar musik di mulai sejak ia duduk di bangku SMP. Layaknya remaja seusianya, tak jarang ia berkumpul dengan teman-teman sebayanya sesama tunanetra yang ternyata… Lanjutkan membaca Mudano, Band Tunanetra Bisa Berprestasi