Jaminan Rezeki Dan Cara Mencarinya

Sahabat banyak diantara kita saat ini mengalami kegalauan dalam menjalani kehidupan, dimana biaya hidup yang semakin hari semakin tidak terjangkau dengan kemampuan, seperti biaya sandang, pangan, papan ,pendidikan dan biaya kesehatan serta biaya-biaya lainnya yang harganya semakin hari semakin melangit. Dari masalah-masalah diatas, kita saat ini harus dituntut untuk lebih giat berihtiar serta kita harus… Lanjutkan membaca Jaminan Rezeki Dan Cara Mencarinya

Diterbitkan
Dikategorikan dalam INSPIRASI

bukti keadilan Tuhan

Guys, Dalam kehidupan kita sehari-hari sering kali kita jumpai dua macam golongan manusia dalam menjalani kehidupannya, golongan yang pertama yaitu golongan manusia yang kehidupannya hanya berorientasi dalam mengejar urusan dunianya dengan mengabaikan urusan kehidupan akhiratnya. Manusia dalam golongan ini dalam mereka melakukan pekerjaan atau urusan dunia mereka sangat bersungguh-sungguh dan memaksimalkan segala potensi, daya serta… Lanjutkan membaca bukti keadilan Tuhan

TIDAK ADA HARGA MUTLAK TERHADAP PRILAKU SESEORANG

TIDAK ADA HARGA MUTLAK TERDAP PRILAKU SESORANG Guys, dalam kehidupan kita sehari-hari banyak ungkapan yang menggambarkan ketidak sempurnaan atas prilaku dan tindakan manusia. “Tidak ada gading yang tak retak”, “no bodys perfect” dan ungkapan bahwa “manusia merupakan tempat salah dan dosa”. Ungkapan-ungkapan tersebut merupakan bukti pengakuan kita atas ketidak sempurnaan atas prilaku dan perbuatan kita… Lanjutkan membaca TIDAK ADA HARGA MUTLAK TERHADAP PRILAKU SESEORANG

Diterbitkan
Dikategorikan dalam OPINI Ditandai

MODAL BERINTERAKSI SOSIAL

MODAL BERINTERAKSI SOSIAL Guys, Dalam kehidupan kita, setiap orang akan selalu membutuhkan bantuan dan peran dari orang lain, pun demikian dengan orang yang telah merasa dirinya berhasil dan sukses ia juga masih tetap membutuhkan bantuan atau peran dari orang lain, minimal ia membutuhkan peran orang lain untuk memberi selamat dan tepukan atas kesuksesannya. Guys, Karna… Lanjutkan membaca MODAL BERINTERAKSI SOSIAL

Diterbitkan
Dikategorikan dalam RAGAM

CUKUP HANYA SEKALI

CUKUP HANYA SEKALI Guys, kematian adalah merupakan hutang yang harus kita bayar karna kita telah merasakan kehidupan. Meski semua orang yakin akan hal tersebut, namun banyak diantara kita lupa akan kejadian yang akan pasyi kita alami ini. Bahkan sebagian besar diantara kita berpendapat kematian merupakan suatu venomena kehidupan yang alamiah, yang akan dialami oleh setiap… Lanjutkan membaca CUKUP HANYA SEKALI

Diterbitkan
Dikategorikan dalam INSPIRASI

SAKSI MATA TAK BERMATA

SAKSI MATA TAK BERMATA Seperti hari-hari biasanya, pagi itu Anto seorang penyandang disable penglihatan bersiap-siap untuk berangkat kerja. Sebagai penyandang disable ia termasuk beruntung, meski ia mempunyai kondisi disabilitas, saat ini ia sudahmempunyai pekerjaan yang tetap yang itu berbeda dengan penyandang disable lain yang mereka masih harus berjuang untuk memperoleh pekerjaan. It is six therty… Lanjutkan membaca SAKSI MATA TAK BERMATA

Diterbitkan
Dikategorikan dalam KARFIKSI

3B CARA MENJALANI HIDUP MENJADI Penyandang Disabilitas

3B CARA MENJALANI HIDUP MENJADI DISABLE PERSON Guys, penyebab disabilitas (CACAT) yang dialami oleh sesorang tidaklah sama. Ada yang mengalami kondisi disabilitas tersebut sejak ia lahir, dan banyak juga disabilitas tersebut yang dialami oleh seseorang setelah dewasa atau bukan sejak lahir. Karna disabilitas dapat dialami oleh seseorang kapan dan siapa saja. Biasanya seseorang yang mengalami… Lanjutkan membaca 3B CARA MENJALANI HIDUP MENJADI Penyandang Disabilitas

Diterbitkan
Dikategorikan dalam RAGAM

GA MAU RUGI

Laki-laki penyandang disabilitas penglihatan ini sangat usil dan suka jahil. Karna kejailan dan keusilannya itu, sering kali membuat kesal teman dan orang-orang yang di usilinya. Pagi hari sabtu itu lelaki ini pergi untuk berkunjung ke rumah sahabat lamanya. Ia pergi sendiri dengan menggunakan tongkat untuk alat bantu mobilitas, ia berangkat kerumah sahabatnya. Rumah sahabat lamanya… Lanjutkan membaca GA MAU RUGI

Miskin dan Buta

Guys, ada dua kondisi yang kita alami dalam kehidupan kita. Yang pertama kondisi dimana kita ikut andil langsung untuk menentukan dari kondisi tersebut, dimana kondisi ini sepenuhnya berada dibawah control kita. Dan yang kedua kondisi dimana kita tidak mempunyai kuasa untuk menentukan kondisi tersebut karna itu diluar dari control kita. Banyak diantara kita yang tidak… Lanjutkan membaca Miskin dan Buta

Manusiakan Kami!

Guys, banyak diantara kita saat ini kawatir dengan masa depan kita. Karna perekononian dunia yang tidak menentu, crisis yang terjadi dalam segala bidang di negri ini, krisis kepemimpinan, krisis kepercayaan dan krisis-krisis yang lain, yang semua itu membuat kita sebagai warga Negara merasa cemas dengan masa depan kita. Apa lagi kita sebagai penyandang disabilitas yang… Lanjutkan membaca Manusiakan Kami!