Tunanetra Ini Dapat Melihat Lagi Berkat Teknologi

Jakarta, Kartunet – Teknologi membuat sesuatu di dunia ini yang tadinya mustahil menjadi mungkin. Bahkan seorang tunanetra yang sudah kehilangan penglihatan bertahun-tahun, kini ada kemungkinan dapat melihat kembali dengan bantuan teknologi. Adalah Larry Hester (66), pria asal Amerika Serikat, yang telah mengalami ketunanetraan lebih dari 30 tahun. Ada kelainan pada retina yang bernama retinitis pigmentosa… Lanjutkan membaca Tunanetra Ini Dapat Melihat Lagi Berkat Teknologi

Ini Mobil yang Kelak dapat Digunakan Pengguna Kursi Roda

Jakarta, Kartunet – Bepergian secara mandiri adalah keinginan dari tiap orang meski tak semua mendapatkannya. Untuk penyandang disabilitas mobilitas, seperti para tunadaksa pengguna kursi roda, hal itu masih terasa sulit karena desain kendaraan yang tak sesuai untuk mereka. Namun, seriing perkembangan teknologi, sedang dikembangkan mobil yang kelak dapat dikendarai oleh mereka. Kenguru adalah sebuah mobil… Lanjutkan membaca Ini Mobil yang Kelak dapat Digunakan Pengguna Kursi Roda

iOs 8 Sediakan Fitur untuk yang Malas Mengetik

Jakarta, Kartunet – Di tengah gaduh para pengguna iPhone yang mengeluhkan iOs 8, ternyata ada penambahan pada fitur dictation yang kini mendukung Bahasa Indonesia. Dengan ini, para pengguna dapat menulis SMS atau teks lainnya dalam Bahasa Indonesia cukup dengan mendiktekannya ke perangkat iPhone Anda. Fitur dictation adalah fitur bawaan iPhone yang memungkinkan penggunanya untuk mengetikkan… Lanjutkan membaca iOs 8 Sediakan Fitur untuk yang Malas Mengetik

Athan, Aplikasi Wajib Muslim Traveler

Jakarta, Kartunet – Jadi kebutuhan untuk seorang Muslim untuk melaksanakan ibadah salat lima waktu. Tapi bagaimana jika sedang bepergian, terutama ke negara yang berpenduduk mayoritas bukan Muslim, dan tidak ada suara adzan dari masjid? Tak perlu khawatir, karena Anda tetap dapat salat tepat waktu apabila install aplikasi Athan di smartphone. Athan adalah aplikasi berbasis Android… Lanjutkan membaca Athan, Aplikasi Wajib Muslim Traveler

Ini fitur Aksesibilitas pada Gadget yang Tak Anda Sadari

Jakarta, Kartunet – Mungkin selama Anda menggunakan gadget tak menyadari bahwa ada fitur-fitur aksesibilitas yang dapat membantu orang-orang berkebutuhan khusus. Anda juga mungkin tak menyangka, dengan fitur tersebut seseorang dengan keterbatasan penglihatan (tunanetra) jadi dapat menggunakan gadget yang sama dengan yang Anda gunakan saat ini. Pernahkah Anda bertanya untuk apa tonjolan di atas huruf F… Lanjutkan membaca Ini fitur Aksesibilitas pada Gadget yang Tak Anda Sadari

TheQube 0.7, Twitteran Ga Ngadat Lagi

Jakarta, Kartunet – Buat para screen reader user yang pakai The Qube untuk Twitteran dan merasa belakangan sering error, ada kabar gembira karena aplikasi ini sudah update. Pada 25 Oktober lalu, The Qube release versi 0.7 yang berarti telah lewat versi beta dan menuju ke full release. Ada beberapa perubahan cukup signifikan pada versi The… Lanjutkan membaca TheQube 0.7, Twitteran Ga Ngadat Lagi

LUMPUHNYA INTERNET MENGANCAM HIDUP DISABELITAS

Warga disabilitas mengalami kemajuan pesat seiring dengan perkembangan internet. Internet menjadi solusi disaat hak-hak disabelitas terkebiri oleh kebijakan yang tak mendukung disabelitas untuk berkembang, dan menjadi manusia mandiri dalam memenuhi kebutuhanya. Misalnya hendak berbelanja, banyak pasar-pasar, mol-mol, atau mini market-mini market tidak memberikan kemudahan disabelitias dalam infra struktur yang mereka bangun. Hal lain juga terkait… Lanjutkan membaca LUMPUHNYA INTERNET MENGANCAM HIDUP DISABELITAS

Timbangan untuk tuna netra

Timbangan Rama Sinta adalah timbangan yang dikembangkan oleh mahasiswa UGM (Universitas Gajah Mada) untuk tuna netra. Timbangan ini dilengkapi dengan mikrokontroller arduino uno, empat sensor load cell, buzzer, modul suara, spiker dan keypad dengan huruf Braille. Timbangan bersuara ini merupakan hasil dari Program Kreativitas Mahasiswa Karya Cipta (PKM-KC) 2014 yang menghabiskan 10 juta untuk riset… Lanjutkan membaca Timbangan untuk tuna netra

Thailand Sediakan Layanan Telepon untuk Tunarungu

Bangkok, Kartunet – Menyadari pentingnya komunikasi bagi tunarungu atau penyandang disabilitas pendengaran, terlebih pada situasi darurat dan memerlukan bantuan, organisasi telepon di Thailand (TOT) mengembangkan layanan yang dinamakan “Telepon untuk Tunarungu”. Layanan ini disediakan TOT pada fasilitas telepon umum yang tersebar di seantero Thailand. Total ada 500 unit telepon umum dan 10 di antaranya berada… Lanjutkan membaca Thailand Sediakan Layanan Telepon untuk Tunarungu

Apple’s New Braille Keyboard, Fitur Accessible Baru Dari IOS 8

Jakarta, Kartunet – Maraknya berita tentang munculnya IOS 8 sebagai operating system terbaru untuk iPhone dan iPad turut membuka telinga penyandang disabilitas visual (tunanetra). Bagaimana tidak, produk Apple ini diketahui merupakan gadget yang paling accessible bagi tunanetra. Pada event yang diadakan Apple 2-6 Juni 2014 di San Fransisco, Apple mengungkapkan fitur-fitur terbaru dari IOS 8,… Lanjutkan membaca Apple’s New Braille Keyboard, Fitur Accessible Baru Dari IOS 8